OK. Jadi ceritanya beberapa minggu terakhir ini adalah minggu yang padat merayap buat saya. Saking padat merayapnya, badan rasanya mau rontok karena kurang istirahat. Selama hari kerja pulang selalu di atas jam tujuh malam, sampai diprotes berat sama Vay. Soalnya waktu dia mengobrol dengan maminya jadi berkurang, makanya dia protes kenapa saya pulangnya kok malam … Read More