Susu Formula & Bakteri Sakazakii

Akhir-akhir ini, berita tentang susu formula yang mengandung Enterobacter sakazakii semakin menghebohkan. Ini bermula dari penelitian yang dilakukan oleh IPB beberapa tahun lalu terhadap sejumlah sampel dari beberapa merek susu…

Cemilan Favorit

Siapapun pasti punya snack favorit waktu dia masih kecil. Termasuk saya tentu saja. Kalau mau diurut-urut, cemilan favorit saya berdasarkan posisi teratas adalah Coklat Wafer Superman. Dulu cobain pertama kali…

Memberi Tip

Saya mengenal istilah tip pertama kali ketika saya duduk di bangku akhir sekolah dasar. Waktu itu saya suka memperhatikan kebiasaan papi saya menyisakan uang kembalian lima ratus hingga seribu rupiah…

Tas Pinggang

Saya tiba-tiba teringat dengan tas pinggang karena kemarin pagi ketika sedang merayapi jalan Jakarta menuju kantor, saya melihat seorang pria paruh baya yang sedang jalan kaki dengan rokok di tangan…

Belanja Tanpa Plastik

Dua malam yang lalu, saya pergi belanja dengan anak saya. Kita pergi ke supermarket terdekat dari rumah untuk belanja bahan makanan buat Vay. Sebenarnya ingin jugalah sesekali turun ke pasar…

Like Mommy Like Daughter

Setiap kali saya mengganti profile picture BB saya dengan gambar anak saya yang centil, selalu saja suka ada komen yang masuk dari teman-teman di friend list. Ada yang memuji gaya…

Ghost Story Room

Para pengguna handset Blackberry tentu sudah tidak asing lagi dengan yang namanya bbm group. Nah, begitu juga dengan saya. Saya dan teman-teman jaman kuliah dulu, punya grup chatting di BBM…

Promo & Wireless Waiter

Makan siang bersama teman adalah hal yang saya sukai dan saya tunggu sepanjang minggu. Mungkin beberapa kali pernah saya tulis di blog ini bahwa setiap hari Jumat hampir selalu makan…

Mengurus Anak saat Sakit

Beberapa hari belakangan ini Vay sakit. Demam cukup tinggi, lalu sehari kemudian mulai batuk dan flu. Pertolongan pertama kami lakukan yaitu dengan melakukan kompres seluruh badan, kemudian dilanjutkan dengan memberikan…