Karena Toleransi Itu Indah, Kawan!

Beberapa hari lalu saya menulis status di Facebook tentang bagaimana perasaan saya tentang Papua, sebagai tanggapan atas kejadian tidak mengenakkan seminggu yang lalu. Terlepas dari apapun pemicunya, siapa provokator dan biang di belakang kejadian itu, percayalah bahwa rasisme itu kejam. Karena itu bisa menyakiti sampai dalam sekali. Ok. Marilah kita bicara tentang rasisme. Rasisme itu … Read More

Cantiknya Panorama di Air Terjun Kedung Kayang

Instagram memang penuh dengan inspirasi untuk setiap traveler. Salah satu tempat wisata yang menjadi tujuan terakhir saat saya dan teman-teman tukang foto main ke Jogja adalah Air Terjun Kedung Kayang. Ini adalah destinasi alami yang berada di Magelang, letaknya dekat dengan Gunung Merapi dan Gunung Merbabu, sehingga air terjun ini seperti mutiara cantik yang bersembunyi … Read More

Megahnya Masjid Islamic Center Mataram Lombok

Lombok memang terkenal sebagai pulau dengan objek wisata yang sangat melimpah. Mulai dari wisata alam (terutama pantai-pantainya yang begitu mempesona), wisata adat juga budaya. Tambahan lagi, Lombok pun dikenal sebagai pulau seribu masjid, karena di setiap perjalanan kita akan menemui banyak masjid yang berdekatan. Salah satu masjid yang terkenal adalah Masjid Islamic Center yang berada … Read More

Inilah Pentingnya Punya Asuransi Kesehatan Untuk Pengelolaan Keuangan Pribadi yang Lebih Baik

Baru saja gajian dan uang masuk ke rekening. Tapi cuma bertahan beberapa hari, lalu uang itu mengalir deras keluar lagi. Jangankan untuk bayar premi asuransi, untuk ditabung saja susah setengah mati. Asuransi sering dianggap sebagai beban tambahan tiap bulan atau tiap tahun, bukan sebagai tabungan yang mampu membantu pengelolaan keuangan pribadi yang lebih baik. Pernah … Read More