Ini Lho Moka Pot yang Saya Pakai buat Ngopi di Rumah

Masih ingat tulisan saya tentang rekomendasi alat seduh kopi buat jadi barista di rumah? Sebenarnya tidak ada keharusan kita mau pakai alat yang mana buat membuat kopi, tapi kalau saya ditanya apa yang sebaiknya kita mesti punya di rumah, maka saya akan menjawab moka pot. Saya juga sudah pernah bilang betapa noraknya saya saat pertama … Read More

Beberapa Alat Pembuat Kopi Yang Harus Ada di Rumah

Kalian suka minum kopi seperti saya? Kalau iya, kalian bisa mencoba membuat kopi ala coffee shop di rumah kalian sendiri. Dan sebagai pencinta kopi, kita memang harus mengetahui beberapa alat pembuat kopi dan fungsinya agar kopi yang dibuat akan terasa nikmat. Alat-alat Dasar Pembuat Kopi Coffee Grinder alias Si Penggiling Kopi Alat pembuat kopi yang wajib … Read More

Pengen Ngopi Sebelum Olahraga? Intip TIPS-nya.

Belakangan ini saya (agak) rajin olahraga. Di rumah saja pastinya, gak ke gym atau keluar. Meskipun bisa ke taman depan rumah yang sudah busuk itu, tapi karena biasanya ramai dengan penjual, jadi rasanya saya lebih aman dan nyaman kalau sekadar menggerakkan badan di rumah. Olahraga yang gak berat-berat dan yang gak bikin bosan. Jadi diselang-seling … Read More

“Kayaknya Saya Kebanyakan Ngopi, Nih!”

Hai halooo apa kabar? Sudah ngopi belum? Saya sih sudah. Baru secangkir saja pagi tadi. Obrolan tentang kopi memang tak pernah habis, selalu seru untuk dibahas, termasuk juga bagaimana para peneliti terus mencari terobosan dan fakta baru tentang kopi. Seperti penelitian yang dilakukan oleh Prof Steffen Peterson dari William Harvey Research Institute, Queen Mary University … Read More

Seduh Kopi Sendiri di Rumah? Bisalah! Kenapa Pulak Gak Bisa?

Beberapa tahun terakhir ini, para penikmat kopi sudah banyak yang melakukan kegiatan menyeduh kopi manual di rumah. Sebab, meskipun kita bisa menikmati aneka jenis biji kopi di coffee shop, menyeduh kopi sendiri akan memberikan kepuasan dan kenikmatan. Kenapa? Karena teknik metode seduh yang kita lakukan akan menentukan hasil akhir dari kopi yang diminum. Tulisan ini … Read More

Alasan Minum Kopi Sehat bagi Wanita

Hai halo semua, apa kabar? Semoga sehat selalu. Saat saya menulis ini, saya sedang duduk santai di teras depan ditemani secangkir kopi hitam tanpa gula, sekaligus jagain si kucing orens main di halaman. Eniwei, sejak pelihara anak bulu, Neko memang rutin diajak keluar untuk nginjek tanah, cium-cium rumput atau membiarkannya bersenang-senang menjadi pemburu burung liar. … Read More

Saya Ketagihan Kopi Pekat Siantar

Ceritanya saya baru saja kembali dari Siantar kemarin. Kunjungan mudik kali ini dalam rangka mengunjungi papi mami saya, dan juga untuk merayakan ulang tahun Papi, opungnya Vay. Sendiri saja, Vay tidak ikut karena lagi musim test. (Sampai saya sendiri heran, kok sekian lama baru sadar kalau sepertinya tiada minggu tanpa test di sekolah Vay) Satu … Read More

5 Tips Biar Minum Kopi Lebih Sehat

Sejak empat-lima tahun terakhir ini, popularitas kopi semakin meningkat. Minuman yang dikenal dapat mencegah rasa kantuk bagi sebagian orang ini sudah tidak bisa lepas dari keseharian, bahkan bisa dikatakan kalau di kota besar, sebagian besar orang yang kita temui di jalan, lebih banyak yang menenteng minuman berisi kopi. Saya juga penikmat kopi, dan karena termasuk … Read More

Ini Cara Ngopi yang Benar agar Dapat Manfaatnya

Hai pembaca TehSusu. Akhirnya update lagi. Kali ini saya mau sharing tips bagaimana cara ngopi yang benar agar selain bisa menikmati betul-betul, sekaligus juga dapat manfaatnya. Modern ini kegiatan ngopi jadi gaya hidup manusia milenial. Hampir di setiap tempat kita bisa dengan mudah menemukan kopi. Karena ini merupakan minuman turun-menurun yang sudah membudaya dan mengakar … Read More

Cara Bikin Kopi Hitam Enak dengan Moka Pot

Sebagai penikmat kopi hitam, saya selalu mencoba macam-macam kopi. Setiap pergi ke satu daerah, pasti cari kopi untuk oleh-oleh, dan untuk diminum sendiri. Biasanya saya beli yang sudah bubuk, biar lebih gampang gitu kan, kalau mau diminum tinggal seduh saja, begitu kira-kira. Nah, salah satu masalah minum kopi hitam buat saya adalah, bagaimana caranya membuat … Read More