Siapa orang tua di sini yang juga sama pusingnya urusan komunikasi dengan remaja? Saya ingat betul, dulu anak saya itu kalau ditanya pulang sekolah, bisa cerita panjang lebar. Sampai detail…
Di balik tampilan antarmuka yang menarik, ada satu elemen penting yang sering kali luput dari perhatian: kata-kata. Dalam dunia digital, UX Writing berperan besar dalam membantu pengguna memahami alur, menyelesaikan…
Iya, bener. Gak terasa ternyata anak saya berusia 17 tahun tanggal 28 Maret kemarin. Buat pembaca lama blog ini tentu tahu kalau anak saya sudah jadi pusat cerita di blog…
Tidak terasa sekarang Vay sudah kelas 2 SMA. Sudah siap-siap untuk mulai ikutan bimbel. Sebagai ibu yang sekarang semakin jarang bergaul semenjak tidak bekerja kantoran, saya termasuk agak kudet nih…
Membentuk anak mandiri itu bukan sesuatu yang terjadi dalam semalam, melainkan harus diajarkan sedikit demi sedikit sejak dini. Setuju? Siapa yang nggak mau punya anak yang bisa mandiri sejak kecil?…
Merencanakan perjalanan Umroh adalah langkah penting bagi umat Muslim yang ingin menjalankan ibadah ini dengan tenang dan nyaman. Salah satu hal utama yang perlu diperhatikan adalah biaya paket Umroh terbaru.…
Disclaimer: Saya adalah fotografer hobby, bukan fotografer profesional ya. Semua yang ditulis di sini adalah berdasarkan pengalaman pribadi, karena banyak yang bertanya saya menggunakan kamera apa dan lensa apa untuk…
“Ini cantik, nih.” Demikian salah satu teman mengomentari salah satu penari yang sedang berdandan mempersiapkan diri. Saat itu saya dan teman-teman sedang ada di Sanggar Seni Sekar Pandan yang berada…
Awal tahun katanya adalah momen yang tepat untuk memulai resolusi. Tapi seringnya resolusi itu mulai melambat saat masuk bulan keempat, ya gak? Sebab sering kali keadaan tidak berjalan sesuai rencana.…
Adalah benar bahwa hidup itu adalah hari ini, kemarin hanya masa lalu, dan besok adalah masa depan. Tidak ada yang pernah tahu apa yang akan terjadi, meski sudah berrencana. Tahun…
Selama beberapa bulan terakhir ini, saya sudah jadi pelanggan tetap transportasi taxi, mau online atau konvensional. Kantor yang sekarang ada di jalur-jalur yang kena peraturan ganjil genap, jadi mau lewat…
Hai pembaca TehSusu. Akhirnya update lagi. Kali ini saya mau sharing tips bagaimana cara ngopi yang benar agar selain bisa menikmati betul-betul, sekaligus juga dapat manfaatnya. Modern ini kegiatan ngopi…
Tidak terasa ya sudah mau masuk akhir tahun. Bayang-bayang liburan sudah di depan mata. Tapi sebenarnya sih masih cuma jadi bayangan nih di mata saya, soalnya saya masih belum dapat…
Jalan-jalan ke Sumba beberapa waktu lalu memang menyisakan pengalaman yang sangat mengesankan. Selain tempatnya yang keindahannya jelas tak mudah dilukiskan dengan kata-kata, juga karena udaranya yang kalau panas jadi panas…
OK. Jadi ceritanya beberapa minggu terakhir ini adalah minggu yang padat merayap buat saya. Saking padat merayapnya, badan rasanya mau rontok karena kurang istirahat. Selama hari kerja pulang selalu di…
Di Sumba Timur, ada satu air terjun dengan pemandangan yang sangat luar biasa, yang menurut saya wajib dikunjungi bagi traveler. Namanya Air Terjun WaiMarang yang berada di Desa Wai Marang.…