Apa Yang Harus Kamu Ketahui Tentang Traveling di 2021

Kalau Menteri Pariwisata Sandiaga Uno pindah kerja ke Bali, bisakah industri pariwisata kembali normal dengan cepat? Semoga, please! Itu adalah kabar baik, artinya pemerintah serius dalam menangani mati surinya pariwisata akibat pandemi Covid-19. Semoga tahun ini sudah bisa liburan lagi! Meskipun tidak mungkin untuk kembali ke kondisi “normal” yang dulu, tapi tahun ini traveling akan … Read More

Ingin Traveling Tapi Minim Anggaran? Yuk Simak Tips Liburan Low Budget Di Sini

Melakukan traveling bersama orang tersayang di kala musim liburan tiba memang terasa sangat mengasyikkan. Namun bagaimana jika budget yang dimiliki sangatlah minim, apakah masih bisa berlibur dengan tenang? Pasalnya, ada kalanya liburan membutuhkan uang yang cukup banyak untuk memenuhi segala kebutuhan di sana. Jangan khawatir, artikel ini akan memberikan tips liburan low budget. Tips Traveling … Read More

6 Tips Tetap Produktif Saat Harus Bekerja Sambil Traveling

Saat saya masih kerja kantoran, satu hal yang saya sukai adalah ketika harus melakukan perjalanan bisnis, karena bisa kerja sekaligus jalan-jalan. Apalagi kalau diizinkan untuk extend jadi bisa ambil cuti tambahan yang digunakan untuk explore keindahan kota tujuan. Namun seringkali juga terjadi kondisi yang sebaliknya, yaitu ketika sedang traveling tetap harus memantau pekerjaan. Sebenarnya kerja … Read More

51 Tips Aman Traveling Pakai Mobil Setelah Pandemi COVID-19

Pasca pandemi COVID-19, tren pariwisata diprediksi berubah. Diprediksi bahwa akan terjadi pergeseran dari traveling jarak jauh menjadi mikro traveling, perjalanan domestik, dalam kelompok kecil atau solo traveling. Pemerintah Indonesia saat ini juga fokus kepada proses pemulihan pariwisata seperti melakukan kegiatan yang terkait dengan peningkatan standar kebersihan, kesehatan dan keselamatan. Perjalanan darat atau traveling menggunakan mobil … Read More

5 Tips Agar Anak Tidak Bosan Saat Perjalanan

Saat traveling dengan keluarga, baik itu dengan kereta api, jalan darat dengan mobil, atau naik pesawat, semua orangtua pasti pernah mengalami momen mendengar satu kalimat yang paling ditakuti dari anak, “Bosan, Ma.” Dan mungkin di dalam hatipun Anda juga merasakan kebosanan tapi tentu tak mungkin berkata terus terang di depan anak-anak kan? Dalam postingan kali … Read More

Mau Liburan Tapi Malas Packing? Cuma Butuh 3 TIPS PACKING ini.

Siapa yang baru pulang liburan saat long weekend lalu? Saya liburan kemarin tidak pergi jauh-jauh, kita hanya jalan paling jauh sampai daerah Bogor. Mencari udara segar, biar fresh. Semua tentu sepakat kalau kegiatan traveling pastilah ngangenin dan kalau bisa sering-sering dilakukan. Namun, biasanya yang paling malas dilakukan adalah urusan packing dan unpacking. Beberapa teman saya … Read More

Tips Traveling untuk Ibu Bekerja

Di postingan sebelumnya, saya menuliskan tentang bagaimana transisi saya dari working mom menjadi stay-at-home mom. Tapi, meski sudah menjadi stay-at-home mom, masih ada juga pekerjaan-pekerjaan paruh waktu yang saya kerjakan, yang kemudian mengingatkan saya pada masa ketika saya masih jadi working mom yang begitu sibuk dengan rutinitas pekerjaan sampai rasanya kalau bisa liburan itu, sesuatu … Read More

6 Barang Penting yang Tak Boleh Ketinggalan Saat Traveling dengan Keluarga

Tak ada yang lebih menyenangkan dari kegiatan merencanakan liburan bersama keluarga. Saya selalu tak sabar kalau ada kesempatan untuk bisa traveling dengan keluarga kecil kami atau bersama keluarga di Medan. Bukan hanya soal menikmati tempat wisata, tapi jalan-jalan dengan keluarga bagian dari sebuah pengalaman emosional, bukan hanya untuk orangtuanya saja, tapi juga buat anak. Dengan … Read More

7 Jenis Obat Yang Wajib Saya Bawa Kalau Traveling

Dulu, jaman masih single dan masih muda, saya termasuk orang yang jarang sekali sakit. Sehingga tak pernah ada obat khusus di dalam tas saya. Namun ketika mulai bekerja dan mulai sering business trip, dan kemudian berkeluarga dan punya anak, maka lis obat-obatan mulai saya lengkapi. Terutama karena semenjak melahirkan, nyeri yang datang saat period sungguh … Read More

Kamu Ingin Solo Traveling Saat Pandemi, Simak Tipsnya.

Bicara liburan saat pandemi bukan berarti tak bisa. Bahkan sekarang diprediksi bahwa orang-orang akan lebih memilih untuk solo traveling selama masa pandemi. Ya, benar. Setiap orang dituntut untuk dapat melakukan perubahan demi bisa liburan aman saat pandemi tapi juga tetap menjaga kesehatan. Pertimbangan atas faktor kebersihan, kesehatan dan keselamatan adalah yang utama ketika orang memutuskan … Read More

Panduan Agar Bisa Liburan Aman Saat Pandemi

Tak terasa nih libur panjang sudah di depan mata. Pasti Anda sudah memiliki rencana untuk berlibur, baik sendiri ataupun bersama keluarga. Meski saat ini masih pandemi COVID-19, sebenarnya tidak ada salahnya merencanakan liburan untuk satu dua bulan lagi, asalkan Anda terus mengikuti protokol kesehatan. Bagaimana biar bisa aman dan nyaman berwisata, liburan di tengah pandemi? … Read More

Pengen Liburan Saat Pandemi? Gak Usah Jauh-jauh, Staycation Aja di Hotel.

Ketika pemerintah mengharuskan setiap orang untuk kerja dari rumah, beribadah dari rumah, sekolah dari rumah, semua orang tentu harus patuh agar bisa mengurangi resiko penyebaran COVID-19. Namun, setelah berbulan-bulan di rumah, pastinya menimbulkan kebosanan. Tak sedikit yang kemudian memutuskan untuk keluar rumah mengunjungi tempat wisata, meski masih kondisi pandemi. Yakin deh sebagian besar orang setuju … Read More